PT IMS sebuah perusahaan building management provider, menawarkan solusi komprehensif yang efisien dan efektif dalam management tata kelola bangunan. Kami juga penyedia dan pengelola manpower supply, baik dalam hal cleaning services , green cleaning systems gondola, dan berbagai layanan lainnya.